Lowongan Kerja BUMN Bank BRI Syariah KCP Bogor Tajur Mei 2019
Nyampling ~ Lowongan Kerja BUMN Bank BRI Syariah KCP Bogor Tajur Mei 2019. Halo sobat nyampling kali ini saya akan membagikan lowongan kerja yang mungkin cocok bagi kalian yang sedang mencari informasi lowongan pekerjaan. Tujuan saya membagikan ini adalah semata – mata untuk membantu kalian menemukan pekerjaan yang cocok untuk kriteria kalian yang sesuai dengan skill kalian.
Saya berharap bisa bermanfaat untuk kalian karena saya membantu untuk menyebarkan kebaikan. Terkadang sesuatu itu perlu motivasi dan semangat dalam menyampaikannya, termasuk dalam cara membagikan postingan loker ini. Bagi kalian yang lagi mencari pekerjaan saya harapkan postingan saya ini dapat membantu dan saya do’akan semoga kalian dapat diterima pada pekerjaan yang kalian lamar.
Jangan lupa kalian share info lowongan pekerjaan ini ke saudara atau teman karena kwbaikan itu diawali dengan hal kecil. Seperti saya yang lagi membagikan postingan ini, semoga ini menjadi ladang amal untuk saya dan kalian yang membagikannya.
# Sejarah BRI Syariah
Berawal dari akuisisi PT. Bank Rakyat Indonesia (Persero), Tbk., terhadap Bank Jasa Arta pada 19 Desember 2007 dan setelah mendapatkan izin dari Bank Indonesia pada 16 Oktober 2008 melalui suratnya o.10/67/KEP.GBI/DpG/2008, maka pada tanggal 17 November 2008 PT Bank BRIsyariah Tbk secara resmi beroperasi. Kemudian PT Bank BRIsyariah Tbk merubah kegiatan usaha yang semula beroperasional secara konvensional, kemudian diubah menjadi kegiatan perbankan berdasarkan prinsip syariah Islam.
Dua tahun lebih PT Bank BRIsyariah Tbk hadir mempersembahkan sebuah bank ritel modern terkemuka dengan layanan finansial sesuai kebutuhan nasabah dengan jangkauan termudah untuk kehidupan lebih bermakna. Melayani nasabah dengan pelayanan prima (service excellence) dan menawarkan beragam produk yang sesuai harapan nasabah dengan prinsip syariah.
Kehadiran PT Bank BRIsyariah Tbk di tengah-tengah industri perbankan nasional dipertegas oleh makna pendar cahaya yang mengikuti logo perusahaan. Logo ini menggambarkan keinginan dan tuntutan masyarakat terhadap sebuah bank modern sekelas PT Bank BRIsyariah Tbk yang mampu melayani masyarakat dalam kehidupan modern. Kombinasi warna yang digunakan merupakan turunan dari warna biru dan putih sebagai benang merah dengan brand PT. Bank Rakyat Indonesia (Persero), Tbk.,
Aktivitas PT Bank BRIsyariah Tbk semakin kokoh setelah pada 19 Desember 2008 ditandatangani akta pemisahan Unit Usaha Syariah PT. Bank Rakyat Indonesia (Persero), Tbk., untuk melebur ke dalam PT Bank BRIsyariah Tbk (proses spin off) yang berlaku efektif pada tanggal 1 Januari 2009. Penandatanganan dilakukan oleh Bapak Sofyan Basir selaku Direktur Utama PT. Bank Rakyat Indonesia (Persero), Tbk., dan Bapak Ventje Rahardjo selaku Direktur Utama PT Bank BRIsyariah Tbk.
Saat ini PT Bank BRIsyariah Tbk menjadi bank syariah ketiga terbesar berdasarkan aset. PT Bank BRIsyariah Tbk tumbuh dengan pesat baik dari sisi aset, jumlah pembiayaan dan perolehan dana pihak ketiga. Dengan berfokus pada segmen menengah bawah, PT Bank BRIsyariah Tbk menargetkan menjadi bank ritel modern terkemuka dengan berbagai ragam produk dan layanan perbankan.
Sesuai dengan visinya, saat ini PT Bank BRIsyariah Tbk merintis sinergi dengan PT. Bank Rakyat Indonesia (Persero), Tbk., dengan memanfaatkan jaringan kerja PT. Bank Rakyat Indonesia (Persero), Tbk., sebagai Kantor Layanan Syariah dalam mengembangkan bisnis yang berfokus kepada kegiatan penghimpunan dana masyarakat dan kegiatan konsumer berdasarkan prinsip Syariah.
Lowongan Pekerjaan BUMN Bank BRI Syariah Mei 2019
# Posisi Jabatan :
<#> Account Officer
<#> Account Officer Mikro
# Persyaratan Umum :
<#> Pria dan wanita
<#> Pendidikan minimal D3 Semua Jurusan
<#> Berwawasan luas
<#> Berjiwa pemimpin
<#> Memiliki sopan santun
<#> Mampu mengoperasikan komputer minimal MS Office
<#> Berorientasi pada target
<#> Berpikir dan bertindak positif
<#> Bersikap hati-hati
<#> Pantang menyerah
<#> Tekun dan memiliki keyakinan
<#> Siap ditempatkan diseluruh wilayah Indonesia
# Tata Cara Melamar
<#>. Pelamar dapat mengirim lamaran ke alamat dibawah ini :
PT. Bank BRI Syariah Tbk
KCP Bogor Tajur
Jl. Raya Wangun - Ciawi No. 265 Bogor 16146
<#>. Info Lengkap dapat dilihat disini
<#>.Hal - hal yang perlu dipersiapkan dalam berkas lamaran
- E-KTP atau Surat Keterangan Perekaman E-KTP Asli
- Curiculum Vitae / Biodata Diri
- Pas Foto Diri (ukuran tergantung dari persyaratan penyedia loker)
- Ijazah Asli/Copy Ijazah Legalisir SMU/SMA/SMK
- Transkrip Nilai/SKHUN Asli SMU/SMA/SMK
- Kartu Tanda Pencari Kerja yang masih berlaku
- Surat Keterangan Sehat dan Bebas Narkoba yang masih berlaku
- Surat Keterangan Catatan Kepolisian (SKCK) yang masih berlaku
- Surat Keterangan Kerja (Bagi yang sudah berpengalaman kerja)
- Sertifikat Pendukung Lainnya
<#>. Batas pendaftaran untuk rekruitmen ini adalah sampai tanggal 15 mei 2019
Seluruh Proses Recruitment Tidak Dipungut Biaya Alias Gratis....Waspada Pada Pihak Tertentu yang Meminta Biaya Dengan Mengatasnamakan Pihak Perekrut
Jangan lupa bagikan informasi pekerjaan ini ke rekan anda melalui sosial media dibawah ini. Semoga dapat bermanfaat dan Selamat Berjuang.
Untuk Informasi Lowongan Pekerjaan Lainnya bisa kalian Lihat di LOWONGAN KERJA TERBARU 2019